Tips Agar Pompa Air Anda Awet ala FIRMAN

Pompa air, adalah alat yang lumrah di gunakan sehari-hari, baik buat kebutuhan rumah tangga maupun industry.  Pengertian pompa itu sendiri adalah satu alat mekanis yang dirancang untuk memindahkan zat cair dari suatu  tempat ke tempat yang lain.

Sebagus apapun pompa yang kita miliki, tetap saja kita harus merawatnya. Agar kinerjanya tidak menurun dan tahan lama masa pakainya.  Berikut Tips-Tipsnya:

  1. Hindarkan air yang mengandung pasir, ini dapat merusak Mekanikal Seal, Rumah Pompa, Kipas Air dan Tutup Kipas Pompa,
  2. Pasanglah Pompa sedekat mungkin dengan Sumber Air,
  3. Pasanglah Pompa pada tempat yang rata,
  4. Khusus Pipa Hisap dipasang satu ukuran diatas ketentuan.
  5. Jangan pasang pompa ditempat terbuka.

Pemasangan

  1. Pipa Hisap, pastikan semua sambungan yang memakai Lem PVC dan  sambungan yang memakai Seal Tape tidak boleh ada kebocoran.
  2. Pasanglah Klep pada ujung pipa hisap,
  3. Kebocoran mengakibatkan pompa tidak dapat mengisap air,
  4. Pipa keluar, pastikan semua sambungan yang memakai Lem PVC dan sambungan yang memakai Seal Tape tidak ada kebocoran.

Pompa rumah tangga yang Terbukti Tangguh, yang sudah banyak digunakan keluarga di Indonesia yaitu Pompa air merk FIRMAN.

Related Posts

Troubleshooting Generator Set

Generator Set/ Genset saat ini banyak digunakan dalam berbagai keperluan....

Hal yang perlu Anda perhatikan saat finishing mebel kayu

Letak geografis Indonesia yang terletak pada daerah tropis menyebabkan kelembaban...

Meningkatkan Keamanan Rumah Atau Toko Dengan Gembok

Pagar atau pintu tralis menjadi pengaman rumah atau bangunan anda...

Comments

Stephan Johann
5 tahun ago

YOU NEED QUALITY VISITORS for your: kiosteknik.com

My name is Stephan Johann, and I’m a Web Traffic Specialist. I can get:
– visitors from search engines
– visitors from social media
– visitors from any country you want
– very low bounce rate & long visit duration

CLAIM YOUR 24 HOURS FREE TEST => https://bit.ly/3h750yC

LEAVE A COMMENT

Make sure you enter the(*) required information where indicated. HTML code is not allowed

X